Senin, 25 Juli 2016

Wabup Sumbawa resmikan Pembangunan PAUD Fatawa Ongko

Sambutan Wabup Sumbawa Drs. H. Mahmud Abdullah pada
Acara Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung PAUD
Fatawa Desa Ongko Kecamatan Empang
Wakil Bupati Sumbawa Drs. H. Mahmud Abdullah menyambut baik inisiatif beberapa tokoh masyarakat Empang yang ingin terus turut membantu pembangunan pendidikan di Kabupaten Sumbawa. Dihadapan para tokoh masyarakat Ongko Kecamatan Empang, Wabup Sumbawa yang ditemani oleh Kajari Sumbawa Paryono, SH, MH, Kadis Diknas Sudirman, SPd dan Camat Empang Tata Kostara disambut meriah oleh warga Ongko. Pada kesempatan tersebut Wabup Sumbawa H. Mo akrap disapa, meresmikan Pembangunan PAUD Fatawa Ongko dengan melakukan peletakan batu pertama pembangunan, yang berturut-turut diikuti oleh Kajari Sumbawa dan Kepala Dinas Diknas Kabupaten Sumbawa. Selain itu juga Wabup dan Kajari meninjau arena belajar anak-anak PAUD Fatawa Ongko.
Peletakan Batu Pertama Pembangunan PAUD Fatawa Ongko
Kecamatan Empang oleh Wakil Bupati Sumbawa 

Peletakan Batu Pertama Pembangunan PAUD Fatawa Ongko
Kecamatan Empang oleh Kajari Sumbawa 

Wabup Sumbawa meninjau PAUD Fatawa Ongko

Kajari Sumbawa meninjau PAUD Fatawa Ongko

Penyambutan Wabup Sumbawa dan Rombongan
oleh masyarakat Ongko Kecamatan Empang (Foto 1)

Peletakan Batu Pertama Pembangunan PAUD Fatawa Ongko
Kecamatan Empang oleh Kadis Diknas Sumbawa 
Penyambutan Wabup Sumbawa dan Rombongan
oleh masyarakat Ongko Kecamatan Empang (Foto 2)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar